Yaa Rasulullah Versi Ust.Jamal

   No comments     
categories: 
Kesabaranmu wahai guruku
Kesabaranmu dalam mendidik
Kesabaranmu tak tertandingi
Kesabaranmu bernilai tinggi
Pantaslah kami harus bersyukur
Berbudi baik padamu guru
Pengorbananmu tak terbalas
Oleh permata intan berlian

Kesenanganku kesenanganmu
Kesusahanku kesusahanmu
Tak kau fikirkan tentang hidupmu
Yang penting kami bisa bahagia

Maafkan kami murid-muridmu
Banyak bersalah dosa padamu
Himpunlah kami dalam do'amu
Matikan kami bersama mu

Akui kami sebagai muridmu
Akui kami sebagai anakmu
Tuntunlah anak-anakmu
Jagalah kami dengan sayang mu

Related Posts:

  • MUHAMMADUN YAA RASULALLAH Engkaulah Nabi yg mulia Engkaulah bulan purnama Engkaulah harapan hamba Engkaulah belahan jiwa Cint… Read More
  • ROBBI SHOLLI DAIMAN''NEW QOSIDAH -ROBBI SHOLLI DAIMAN- MAJLIS NURUL MUSTHOFA'' Nurul Musthofa Cahaya Hati Nurul Musthofa Tak Akan Mati Nurul Musthofa Pilihan Robbi Nurul… Read More
  • Da'uni Da'uunii Da'uunii Unaaji Habiibii Wa Laa Ta'dzuluunii Fa'adzii Haroom Wa Laa Ta'dzuluunii Fa'adzii Haroom Engkaulah Cahaya Penerang Jiwa E… Read More
  • LAILLAHAILLAH Laa illaha illalloh Laa illaha illalloh Laa illaha illalloh Muhammadur Rasulullah Tiada Tuhan Selain Allah Nabi Muhammad Utusan Allah Pegang… Read More
  • SALAMUALAIKA YAA NABI SALAMUALAIKA YAA ROSUL  Dua Belas Robi'ul Awal  Tanggal Kelahirannya Hari Senin Waktunya Tahun Gajah Tepatnya Lah… Read More

0 komentar:

Post a Comment